1. Siphonaptera (pinjal anjing dan kucing)
2. Phthiraptera (kutu)
3. Hemiptera (kutu busuk)
4. Diphtera (nyamuk/lalat)
SIPHONAPTERA
Ukuran jantan lebih kecil daripada betina.
Pada betina ditemukan spermateca yang merupakan kantung pada segmen ke-8 / ke-9.yang berfungsi untuk menampung sperma jantan.
Pada jantan ditemukan spring of penis pada segmen ke-5 / ke-6.
Contoh :
- Xenopsylla cheopis (pinjal tikus)
ciri khas : tidak memiliki sisir pada bagian kepala.
Xenopsylla cheopis |
- Ctenocephalides canis (pinjal anjing)
ciri khas : kepala membulat, gigi pertama lebih pendek daripada gigi kedua.
Ctenocephalides canis |
- Ctenocephalides felis (pinjal kucing)
ciri khas : kepala memanjang, gigi sama panjang.
Ctenocephalides felis |
PHTHIRAPTERA
Sub ordo :
1. Anuplura
2. Pediculidae
Ada 3 spesies :
- Pediculus humanus var capitis (kutu kepala)
- Pediculus humanus var corporis (kutu badan)
- Phthirus pubis (kutu kelamin)
Pediculus humanus var capitis
Merupakan kutu yang ditemukan pada rambut kepala manusia.
Ciri khas : memiliki sekat / lekuk abdomen yang jelas
Pediculus humanus var capitis |
Merupakan kutu yang ditemukan pada rambut dada manusia
Ciri khas : lekuk abdomen tidak jelas.
Pediculus humanus var corporis |
Merupakan kutu yang ditemukan pada rambut kelamin manusia.
Phthirus pubis |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar